DUDUK IQ'A ADALAH SUNNAH RASULULLOH

 Duduk di antara dua sujud yang  benar  ? 


Seperti apa contoh Sunnah Rasululloh ketika duduk di antara dua sujud yang benar ? 


Duduk di antara dua sujud yang sesuai dengan Sunnah Rasululloh adalah duduk iq'a. 

Duduk iq'a adalah duduk diantara dua tumit, sebagimana contohnya pada gambar postingan ini... 


berikut ini dalilnya :

ู‚ُู„ู†ุง ู„ุงุจู†ِ ุนุจุงุณٍ ููŠ ุงู„ุฅู‚ุนุงุกِ ุนู„ู‰ ุงู„ู‚ุฏَู…ูŠู†ِ . ูู‚ุงู„ : ู‡ูŠ ุงู„ุณู†ุฉُ . ูู‚ู„ู†ุง ู„ู‡ : ุฅู†ุง ู„ู†ุฑุงู‡ُ ุฌูุงุกً ุจุงู„ุฑุฌู„ِ . ูู‚ุงู„ ุงุจู†ُ ุนุจุงุณٍ : ุจู„ ู‡ูŠ ุณู†ุฉُ ู†ุจูŠِّูƒَ ุตู„َّู‰ ุงู„ู„ู‡ُ ุนู„ูŠู‡ِ ูˆุณู„َّู…َ


“Kami bertanya mengenai duduk iq’a kepada Ibnu Abbas, ia berkata: itu sunnah. Thawus berkata: kami memandang perbuatan tersebut adalah sikap tidak elok terhadap kaki. Ibnu Abbas berkata: justru itu sunnah Nabimu Shallallahu’alaihi Wasallam.” 

(HR. Muslim no. 536)


ุญَุฏَّุซَู†َุง ูŠَุญْูŠَู‰ ุจْู†ُ ู…َุนِูŠู†ٍ ุญَุฏَّุซَู†َุง ุญَุฌَّุงุฌُ ุจْู†ُ ู…ُุญَู…َّุฏٍ ุนَู†ْ ุงุจْู†ِ ุฌُุฑَูŠْุฌٍ ุฃَุฎْุจَุฑَู†ِูŠ ุฃَุจُูˆ ุงู„ุฒُّุจَูŠْุฑِ ุฃَู†َّู‡ُ ุณَู…ِุนَ ุทَุงูˆُุณًุง ูŠَู‚ُูˆู„ُ ู‚ُู„ْู†َุง ู„ِุงุจْู†ِ ุนَุจَّุงุณٍ ูِูŠ ุงู„ْุฅِู‚ْุนَุงุกِ ุนَู„َู‰ ุงู„ْู‚َุฏَู…َูŠْู†ِ ูِูŠ ุงู„ุณُّุฌُูˆุฏِ ูَู‚َุงู„َ ู‡ِูŠَ ุงู„ุณُّู†َّุฉُ ู‚َุงู„َ ู‚ُู„ْู†َุง ุฅِู†َّุง ู„َู†َุฑَุงู‡ُ ุฌُูَุงุกً ุจِุงู„ุฑَّุฌُู„ِ ูَู‚َุงู„َ ุงุจْู†ُ ุนَุจَّุงุณٍ ู‡ِูŠَ ุณُู†َّุฉُ ู†َุจِูŠِّูƒَ ุตَู„َّู‰ ุงู„ู„َّู‡ُ ุนَู„َูŠْู‡ِ ูˆَุณَู„َّู…َ


Telah menceritakan kepada kami Yahya bin Ma'in telah menceritakan kepada kami Hajjaj bin Muhammad dari Ibnu Juraij telah mengabarkan kepadaku Abu Az Zubair bahwa dia mendengar Thawus berkata; kami bertanya kepada Ibnu Abbas mengenai duduk iq`a' (duduk diantara dua tumit) di atas kedua tumit di antara sujud." Ibnu Abbas menjawab; "itu termasuk sunnah." Kata Thawus; "kami berkata; "Sesungguhnya kami melihatnya kurang sopan." Ibnu Abbas menjawab; "Itu adalah sunnah Nabimu shallallahu 'alaihi wasallam."

(HR.Abu Dawud no. 719)


Dari Thawus, ia berkata, “Aku melihat Abadilah –para sahabat yang namanya di awali Abdullah; yaitu: Abdullah bin Abbas, Abdullah bin Umar, Abdullah bin Az Zubair,- melakukan iq’a.” (Kedua riwayat di atas diriwayatkan oleh Baihaqi. Al Hafizh berkata, “Shahih isnadnya.”)


Jadi sudah jelas bahwa yang dilakukan oleh Rasululloh ketika duduk di antara dua sujud adalah duduk iq'a berdasarkan keterangan hadits tersebut. 

Sunnah adalah segala sesuatu ucapan, sifat,perbuatan yang dilakukan oleh Rasululloh ketika beliau hidup yang diberitakan di dalam hadits


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perempuan itu wajib Sholat Jumat

Dampak demokrasi terhadap Islam

Cara mendapatkan ketenangan?